“Difficult vs Difficulty” : Perbedaan Dan Contoh Kalimat Dalam Bahasa Inggris

Diposting pada

“Difficult vs Difficulty” : Perbedaan Dan Contoh Kalimat Dalam Bahasa Inggris

 

"Difficult vs Difficulty" : Perbedaan Dan Contoh Kalimat Dalam Bahasa Inggris
“Difficult vs Difficulty” : Perbedaan Dan Contoh Kalimat Dalam Bahasa Inggris

 

Difficult vs Difficulty?

 

Pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai dua kata dalam bahasa inggris yaitu difficult dan difficulty dalam bahasa inggris. Sahabat SBI pasti sudah tidak asing lagi bukan dengan kedua kata tersebut? Kata ini bayak digunakan dalam kalimat bahasa inggris, namun mash banyak yang bingung antara keduanya. Oleh sebab itu, Langsung simak penjelasan masing-masing dari kedua kata tersebut ya 🙂


DIFFICULT

Difficult merupakan bentuk adjective atau kata sifat dalam bahasa inggris, Arti dari difficult sendiri yaitu sulit atau susah. Jadi, kata ini digunakan untuk menjelaskan noun atau kata benda dalam bahasa inggris. Berikut ini contoh kalimatnya dalam bahasa inggris.

Example :

  • This exercise is so difficult (Latihan ini sangatlah sulit)
  • I believe that it is not difficult (aku percaya bahwa ini tidaklah sulit)
  • Is this task difficult for you? (apakah tes ini sulit untuk mu?)
  • I am afraid if this tryout so difficult (aku takut jika tryout ini sulit)
  • I know this task is not difficult (aku tau tes ini tidaklah sulit)
  • I have a difficult story life (aku memiliki sebuah cerita hidup yang sulit)
  • It’s difficult to forget you (sulit untuk melupakan mu)
  • I know it’s a difficult thing for you (aku tau ini hal yang sulit untuk mu)

DIFFICULTY

Difficulty merupakan bentuk noun atau kata benda dalam bahasa inggris, arti dari difficulty sendiri yaitu kesulitan. Jadi, harus di ingat masing masing ya sahabat SBI bentuk kata nya dalam bahasa inggris?

Berikut ini contoh kalimatnya dalam bahasa inggris.

Example :

  • I know the difficulty in your life (aku tau kesulitan di hidup mu)
  • I can not solve my difficulty (aku tidak bisa memecahkan kesulitan ku)
  • What is your difficulty in this major? (Apa kesulitan mu di pelajaran ini)
  • I don’t know the difficulty of this major (aku tidak tau kesulitan dari pelajaran ini)

Semoga bermanfaat untuk sahabat SBI semua ya 🙂


Check Materi SBI Lainnya :